FAKTOR YANG DAPAT MEMPENGARUHI KONDISI IBU HAMIL
- Get link
- X
- Other Apps
Pengaruh Radiasi, Infeksi Dan Stress Bagi Ibu Hamil
Pengaruh radiasi
pada bayi sebelum berusia 18 minggu dapat mengakibatkan kematian, kerusakan
otak, mikrosefali, atau cacat bawaan lainnya. Dibelahan dunia seperti
dihirosima, nagasaki, dan chernoby adalah daerah yang penuh radiasi akibat bom
atom dan bocornya pipa gas beracun atau radiasi tinggi. Efek dari radiasi ini
dapat mengakibatkan cacat bawaan pada anak.
Cacat bawaan juga
dapat disebabkan oleh infeksi intrauterin, dan jenis infeksi lain yang
menyebabkan penyakit pada janin adalah varisela, malaria, HIV, virus hepatitis,
dan virus influenza.
Sebaiknya ibu hamil
menghindari stress. Ketenangan kejiwaan yang didukung oleh lingkungan keluarga,
akan menghasilkan janin yang baik. Ibu hamil yang mengalami stress akan
memengaruhi tumbuh kembang janin, yaitu berupa cacat bawaan dan kelainan kejiwaan.
- Get link
- X
- Other Apps
Comments
Post a Comment