Posts

Showing posts with the label morning sickness

JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

MORNING SICKNESS DAN HYPEREMESIS GRAVIDRUM

Image
  MORNING SICKNESS DAN HYPEREMESIS GRAVIDRUM Terjadinya kehamilan merupakan perubahan anatomi dan fisiologis pada ibu, perubahan fisiologis pada ibu adalah efek dari hormon, tekanan mekanikkarena pembesaran uterus dan organ lain. Pada ibu yang sedang hamil akan mengalami perubahan kondisi fisiologis, psikologis dan psikososial selama kehamilan. Pada kondisi fisiologis terjadi perubahan pada payudara, kulit, perut, mulut rahim, vagina, peredaran darah, dan pencernaan makanan. Sedangkan pada kondisi psikologis biasanya akan mengalami takut terhadap kehamilan dan persalinan, takut tanggungjawab sebagai ibu, kesulitan sosioekonomi, stress, status single parent, pendidikan rendah, KDRT, cemas, takutkeguguran, gelisah karena kehamilan tidak dikehendaki. Sedangkan pkondidi psikososial pada ibu hamil yaitu gaya hidup, adat istiadat, fasilitas kesehatan, ekonomi, personal higiene.                 Pada ibu hamil nsangat penting melakukan pemeriksaan secara menyeluruh agar tidak terjadi kompl