Posts

Showing posts with the label CARA MENGONTROL KOLESTEROL

JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

CARA MENGONTROL KOLESTEROL

Image
  CARA MENGONTROL KOLESTEROL  Kadar kolesterol didalam darah penting untuk tetap dipantau. Karena dengan demikian status kesehatan  tubuh kita dapat terdeteksi lebih awal sebelum kita mendapatkan sinyal keluhan dari gejala-gejala hiperkolseterol. Kadar kolesterol yang perlu diperhatikan adalah keseimbangan kadar anatara kolesterol HDL dan LDL. Sementara untuk trigliserida sendiri penting pula diperhatikan untuk terpantau tetap ada diangka terendah. Kolesterol HDL dianjurkan memiliki kadar yang harus lebih tinggi ketimbang kadar kolesterol LDL. Karena kolesterol HDL adalah penolong dalam mencegah terjadinya timbunan plak lemak  yang disebabkan oleh kolesterol LDL. Guna menilai apakah kadar kolesterol seseorang tinggi atau rendah, semuanya mengacu pada  pedoman umum yang telah digunakan diseluruh dunia yakni pedoman dari NCEP ATP III (National Cholesterol Education Program, Adult Panel Treatment III), dimana telah ditetapkan bahwa : 1.       Total kolesterol : nilai normal <200 mg