Posts

Showing posts with the label gangguan saluran cerna

JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

Peran Kesehatan Saluran Cerna Bagi Tumbuh Kembang Optimal Anak

Image
  Peran Kesehatan Saluran Cerna Bagi Tumbuh Kembang Optimal Anak   Kesehatan saluran cerna memiliki peranan penting untuk tumbuh kembang yang optimal untuk itu perlu perhatian yang khusus. Usus disebut “otak kedua” dan baik usus maupun otak memiliki potensi untuk mempengaruhi kesehatan dan fungsi satu sama lain.  Selain itu, usus merupakan organ yang kompleks yang terdiri dari 60-70% sel imun, 100 trilyun bakteri “mikrobiota usus” dan 100 juta neuron. Mikrobiota merupakan kumpulan yang kompleks dari bakteri, virus, dan jamur yang pada umumnya hidup dibagian tubuh manusia seperti kulit, vagina, hidung, mulut dan usus. Sebagian besar terdapat dalam saluran pencernaan Microbiota Microbiota didalam tubuh kita memiliki fungsi sebagai berikut : ·          Membantu tubuh mencerna makanan ·          Mengatur metabolisme energi ·          Mempengaruhi komunikasi usus otak untuk fungsi usu dan otak yang optimal ·          Memproduksi vitamin seperti B12, K serta asam folat ·