Posts

Showing posts with the label operasi paru-paru

JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

GANGGUAN PERNAPASAN

Image
  GANGGUAN  PERNAPASAN Ventilasi atau pertukaran udara yang baik adalah penting, khususnya ditempat orang muda berkumpul, seperti ruang sekolah, kantor, perusahaan. ventilasi yang baik sangat penting karena : (a) menghindarkan penyebaran infeksi pernapasan seperti pilek, influenza, dan bronkhitis atau penyakit menular lainnya yang mudah menyebar dari yang satu pada yang lainnya, (b) menghindarkan rasa tak segar karena panas, lembap, pengap dan mempertahankan hawa "segar" yang dapat digunakan untuk konsentrasi pada pekerjaan atau belajar Ventilasi pulmoner, atau jumlah udara yang masuk dan keluar paru-paru, dapat terlalu kecil bila pernapasan lemah sebab karena otak, sumsum tulang belakang, ada halangan dalam saluran udara, seperti pada asma. ventilasi yang terlalu sedikit menyebabkan anoksia dan penimbunan CO2. pengobatan bertujuan membantu pernapasan dengan ventilasi buatan atau dengan inhalasi untuk menghilangkan obstruksi pada saluran udara bronkial. penyakit pada jaring