Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan. Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila uku...
FAKTOR LINGKUNGAN DAPAT MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN
- Get link
- X
- Other Apps
Faktor lingkungan sangat menentukan tercapainya proses
genetik yang optimal. Apabila kondisi lingkungan kurang mendukung atau jelek,
potensi genetik yang optimal tidak akan tercapai. Lingkungan ini meliputi
lingkungan “bio-fisiko-psikososial” yang akan memeperngaruhi setiap individu
mulai dari masa konsepsi sampai akhir hayatnya.
Secara garis besar, faktor
lingkungan dapat dibagi menjadi duaa, yaitu faktor pranatal dan lingkungan
pascanatal. Faktor lingkungan pranatal adalah faktor lingkungan yang
mempengaruhi anak pada waktu masih di dalam kandungan. Faktor lingkungan
pascanatal adalah faktor lingkungan yang mempengaruhi pertumbuhan setelah
lahir.
- Get link
- X
- Other Apps
Popular posts from this blog
PENEMUAN MINERAL
PENEMUAN MINERAL Bahwa tulamg dan gigi terdiri dari mineral telah diketahui sejak lama, namun kalsium ditemukan pada tahun 1808. Kalsium dalam jumlah kecil kemudian diketahui diperlukan untuk pengggumpalan darah. Pada abad yang sama boussingault menemukan zat besi sebagai zat essensial dan meneliti kadar zat besi hewan liebieg mengemukakan kemungkinan zat besi sebagai pembawa oksiegen dalam sel darah merah. Pada tahun 1840 penggunaan zat besi untuk menyembuhkan anemia mendapatkan pengakuan. Ringer pada tahun 1885 dan locker pada tahun 1990 menemukan bahwa cairan tubuh memerlukan konsentrasi elektrolit tertentu. Ringer mengemukakan bahwa larutan yang mengandung klorida, kalsium dan kalium. Klorida diperlukan untuk mempertahankan integritas jaringan hewan yang diisolasi, lock kemudian menambahkan natrium bikarbonat. Loeb pada awal ke 20 melanjutkan penelitian tentang pengaruh berbagai konsentrasi garam natrium, kalium, dan kalsium serta Klorida terhadap jaringan...
KANDUNGAN GIZI PADA IKAN
KANDUNGAN GIZI PADA IKAN Menu makan yang paling banyak digemari karena harganya yang relatif murah adalah ikan. Selain murah ikan juga kaya akan zat gizi yang sangat bermanfaat untuk tubuh, adapun kandungan gizinya yaitu : · Sumber protein yang cukup tinggi · Daging ikan relatif tinddi, karena sedikit jaringan ikatnya dan mudah dicerna · Mengandung sejumlah mineral yang dibutuhkan tubuh seperti : K, Cl,P, S, Mg,Ca, dan Fe · Sumber vitamin A, D, B6, B12, Sudah bukan hal yang aneh lagi jika kita mendapatkan manfaat yang baik ketika mengkonsumsi ikan untuk memenuhi kebutuhan gizi kita sehingga membrikan dampat yang baik untuk kesehatan kita. Namun, dibalik itu semua kita perlu mengetahui apa saja kerugian pada ikan, hal ini perlu anda ketahui guna mendapatkan manfaat yang...
MAKANAN ASIA TENGGARA
MAKANAN ASIA TENGGARA Makanan adalah bahan selain obat yang mengandung zat-zat gizi dan atau unsur ikatan kimia yang dapat di ubah menjadi zat gizi oleh tubuh yang berguna apabila masuk kedalam tubuh. Menurut Buku ‘Asian Food : The Global and The Local’ (2002) makanan Asia tenggara merupakan kekayaan dan keberagaman masakan atau makanan negara-negara di Asia. Setiap negara di Benua Asia memiliki citra rasa, cara pembuatan dan cara penyajian yang berbeda-beda, umumnya dipengaruhi oleh sejarah , adat istiadat dan letak geografis negara yang bersangkutan. Secara garis besar Benua Asia dibagi menjadi 5 bagian, yaitu Asia Tenggara, Asia Selatan, Asia Timur, Asia Barat (Timur Tengah) dan Asia Tengah. Sejarah Perkembangan Makanan Asia Tenggara Sejak adanya manusia pertama di dunia, pengadaan makanan pangan merupakan suatu kegiatan sehari-hari yang amat penting bagi setiap orang. Tidak asing lagi bagi kita bahwa kesejahteraan suatu keluarga dan negara...
Comments
Post a Comment