JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

KANDUNGAN AIR DIDALAM TUBUH MANUSIA

 Kandungan Air

Tetesan Air, Ikan Mas, Ikan, Air

Tubuh manusia sebagian besar terdiri dari air. Jika dianalisis, komposisi kimianya terdiri dari rata-rata 65% kandungan air atau sekitar 47 liter per orang (dewasa). Diperkirakan, mulai usia 20-25 minggu, kandungan air didalam tubuh manusia berjumlah 88%, bayi prematur 83%, bayi 1 tahun 62%, laki-laki dewasa 60%, bayi kekurangan gizi 74% dan laki-laki obesitas sebesar 47%. Kebutuhan air sekitar 2,5 liter per hari berasal dari 1,5 liter air minum, dan sekitar 1 liter dari bahan makanan yang dikonsumsi, sedangkan lemak tubuh mengandung air. Meskipun demikian, kandungan air terdapat pada seluruh jaringan bebas lemak, yang diperkirakan mengandung air sekitar 73,2%

Comments

Popular posts from this blog

PENEMUAN MINERAL

MAKANAN ASIA TENGGARA

LANGKAH-LANGKAH MENGADAKAN PENYULUHAN KESEHATAN