JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

DIAGNOSA LUKA BAKAR

 

DIAGNOSIS LUKA BAKAR



Luka bakar dapat diklasifikasikan berdasarkan kedalaman, mekanisme cedera, luasan dan cedera lian yang diakibatkan oleh luka bakar tersebut. Klasifikasi yang paling umum digunakan adalah yang berdasarkan kedalaman luka bakar. Kedalaman dari luka bakar biasanya ditentukan berdasarkan pemeriksaan, walaupun kadang dapat juga dilakukan pemeriksaan biopsi. Biasanya sangat sulit untuk menentukan kedalamaan luka bakar hanya dengan satu kali pemeriksaan sehingga perlu dilakukan pemeriksaan ulang dalam beberapa hari. pada pasien dengan keluhan sakit kepala atau pusing dan menderita luka bakar karena api, harus dipertimbangkan keracunan karbon monoksida. Keracunan sianida juga perlu dipertimbangkan.

Ukuran luka bakar 

Ukuran luka bakar ditentukan berdasarkan presentase dari luas pemeriksaan tubuh (LPB) yang terkena luka bakar sebagian atau seluruh lapisan luka bakar. Luka bakar berajat satu hanya menunjukan warna merah dan tidak melepuh tidak termasuk kedalam perkiraan ini. Kebanyakan luka bakar(70%) mengenai kurang dari 10%. Terdapat beberapa cara untuk menentukan LPB. Untuk menentukan apakah diperlukan rujukan untuk dibawa kepusat perawatan khusus luka bakar, asosiasi luka bakar amerika merancang suatu sistem klasifikasi. Pada sistem ini, luka bakar diklasifikasikan menjadi berat, sedang, dan ringan. Keadaan ini dinilai berdasarkan sejumlah faktor, diantaranya adalah luas permukaan total tubuh yang terkena, adanya luka bakr pada bagian tubuh tertentu, usia penderita, dan cedera lain yang terkait. Luka bakar ringan pada umumnya dapat  diatasi dirumah, luka bakar sedang biasanya dapat diatasi dirumah sakit, luka bakar berat harus ditangani dipusat perawatan khusus luka bakar

Comments

Popular posts from this blog

PENEMUAN MINERAL

MAKANAN ASIA TENGGARA

LANGKAH-LANGKAH MENGADAKAN PENYULUHAN KESEHATAN