Posts

Showing posts from December, 2017

JENIS -JENIS PERTUMBUHAN PADA MANUSIA

Image
  Jenis – jenis Pertumbuhan Pada dasarnya, jenis pertumbuhan dapat dibagi menjadi dua, yaitu pertumbuhan yang bersifat linier dan pertumubuhan massa jaringan. Dari sudut pandang antropometri, kedua jenis pertumbuhan ini mempunyai arti yang berbeda. Pertumbuhan linier menggambarkan  status gizi yang dihubungkan pada masa lampau dan pertumbuhan masa jaringan menggambarkan status gizi yang dihubungkan pada masa sekarang saat pengukuran. Pertumbuhan linier Bentuk ukuran linier adalah ukuran yang berhubungan dengan panjang badan, lingkar dada, dan lingkar kepala. Ukuran linier yang rendah biasanya menunjukan keadaan gizi yang kurang akibat kekurangan energi dan protein yang diderita waktu lampau. Ukuran linier yang paling sering digunakan adalah tinggi atau panjang badan.   Pertumbuhan masa jaringan Bentuk dan ukuran masa jaringan adalah masa tubuh. contoh ukuran massa jaringan adalah berat badan, lingkar lengan atas (LILA), dan tebal lemak bawah kulit. Apabila ukuran ini rendah

MAKANAN ASIA TENGGARA

Image
MAKANAN ASIA TENGGARA Makanan adalah bahan selain obat yang mengandung zat-zat gizi dan atau unsur ikatan kimia yang dapat di ubah menjadi zat gizi oleh tubuh yang berguna apabila masuk kedalam tubuh.  Menurut Buku ‘Asian Food : The Global and The Local’ (2002) makanan Asia   tenggara merupakan kekayaan dan keberagaman masakan atau makanan negara-negara di Asia. Setiap negara di Benua Asia memiliki citra rasa, cara pembuatan dan cara penyajian yang berbeda-beda, umumnya dipengaruhi oleh sejarah , adat istiadat dan letak geografis negara yang bersangkutan. Secara garis besar Benua Asia dibagi menjadi 5 bagian, yaitu Asia Tenggara, Asia Selatan, Asia Timur, Asia Barat (Timur Tengah) dan Asia Tengah.  Sejarah Perkembangan Makanan Asia Tenggara  Sejak adanya manusia pertama di dunia, pengadaan makanan pangan merupakan suatu kegiatan sehari-hari yang amat penting bagi setiap orang. Tidak asing lagi bagi kita bahwa kesejahteraan suatu keluarga dan negara sebagian besar tergantu

PENANGANAN IKAN SEGAR

Image
Penanganan ikan segar Penanganan ikan segar yang tepat merupakan kunci keberhasilan mempertahankan ikan, karena hal ini menjadi salah satu faktor yang sangat penting untuk menentukan nilai jualnya. Ikan tidak dapat ditingkatkan, tetapi hanya dapat dibeli. Oleh karena itu, sangat penting untuk mempelajari perubahan-perubahan yang terjadi setelah ikan mati. Dengan demikian, dapat dilakukan tindakan pemeliharaan yang baik dalam upaya mempertahankan kesegaran ikan  Wulandary (2007): 1.     Penanganan di k apal Ikan segar hasil tangkapan segera disemprot dengan air laut sesaat tiba di geladak, kemudian dibagi dan dikelompokkan sesuai jenis serta ukurannya . Perlakuan yang harus dikeluarkan dapat menyebabkan kerusakan fisik (ikan tidak boleh diinjak atau ditumpuk terlalu tinggi). Ikan harus dilindungi terhadap terik matahari. Untuk itu, unduh dipasang tenda atau atap yang dilindungi tempat kerja dan wadak / palka mendukung. Jika dilakukan penyiangan, maka harus dilaku

CARA MEMBUAT LOOKBOOK PENELITIAN

Image
Cara membuat lookbook penelitian Judul Penelitian: “Banyak Generasi, Sedikit Bertani ”: Kajian Tentang Regenerasi Bertani pada Masyarakat Sukatani Desa Sumberwaras Kecamatan Malingping, Lebak-Banten . Peneliti Remaja: Muhamad Jaja Firdaus, Rika Sri Utami Nama Informan: Pak HA (52 tahun) Tempat Wawancara: Sumberwaras Hari / Tanggal : Minggu, 4 Mei 2014              Jam: 13.00 - 1 6 -00 WIB Jabatan Informan: Petani Dan Tokoh Masyarakat Hal / Pokok: Sejarah, Kelembagaan Isi Pembicaraan :        diketahui masyarakat Sukatani yang sekarang ada merupakan anak keturunan dari Ama Tohir dan Ibu Emeh. Oleh sebab itu tidak mengherankan jika masyarakat Sukatani sangat akrab dan mengenal tetangganya satu dengan yang lainnya.  Kemudian dengan berjalannya waktu berkembanglah organisasi kemasyarakatan Sampai dengan saat ini, kampung Sukatani memiliki kelembagaan yang aktif diantaranya adalah kelembagaan pemerintah, lembaga kemasyarakatan, lembaga ekonomi, lembaga pend